Data Investor Pasar Modal RI Tembus 13,45 Juta hingga Agustus 2024 Laporan PT Kustodian Sentral Efek Indonesia (KSEI) mencatat, ada 13,45 juta single investor identification (SID) di pasar modal Indonesia sepanjang Januari-Agustus 2024. SID merupakan nomor tunggal identitas investor pasar modal Indonesia yang diterbitkan oleh KSEI. Investor yang ingin melakukan transaksi di pasar modal harus mengantongi SID. Jika tidak, aktivitas
Data Nilai Kredit UMKM dan Rasio Kredit Macet/NPL di Indonesia (Januari 2022-April 2024) Kredit macet di kelompok usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) cenderung naik selama Januari-April 2024, setelah sempat turun pada kuartal akhir tahun lalu. Hal ini terlihat dari data Statistik Perbankan Indonesia yang dirilis Otoritas Jasa Keuangan (OJK). Berdasarkan data OJK, sampai April 2024 nilai total baki debet atau sisa pokok
Data Porsi Pembiayaan Non-Bank untuk UMKM Terus Meningkat Porsi penyaluran pinjaman dari perusahaan pembiayaan non-bank untuk usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) terus meningkat dalam beberapa tahun terakhir. Hal ini tercatat dalam laporan Roadmap Pengembangan dan Penguatan Perusahaan Pembiayaan 2024-2028 yang dirilis Otoritas Jasa Keuangan (OJK). Perusahaan pembiayaan adalah badan usaha non-bank yang melakukan kegiatan penyaluran pinjaman, baik
Data OJK Terima 17 Ribu Aduan Konsumen hingga Juli 2024 Otorita Jasa Keuangan (OJK) melaporkan, ada 17.003 pengaduan dari konsumen melalui Aplikasi Portal Perlindungan Konsumen (APPK) selama 1 Januari-31 Juni 2024. Sektor paling banyak menerima aduan adalah financial technology (fintech) yaitu sebanyak 6.289 aduan. Berikutnya industri perbankan terdapat 6.005 aduan, perusahaan pembiayaan 3.701 aduan, dan industri
Data China Kuasai Pasar e-Commerce Global 2023, Indonesia Peringkat 8 Laporan lembaga riset e-commerce asal Jerman, ECDB, menunjukkan sedikitnya ada 9 negara yang mengantongi pendapatan tertinggi dari sektor e-commerce pada 2023. China Raya menjadi negara yang kuasai e-commerce global dengan pendapatan US$2,17 triliun atau US$2.179,3 miliar pada 2023, tumbuh 4,5% dari tahun sebelumnya. ECDB
Data Indomaret Bangun Lebih dari 10 Ribu Gerai dalam Sedekade Terakhir Menurut data Euromonitor International, pada 2021 nilai penjualan minimarket di Indonesia mencapai US$12,86 miliar. Sedangkan penjualan supermarket US$4,09 miliar dan penjualan hypermarket US$1,08 miliar. Adapun pasar minimarket di Indonesia dipimpin oleh Indomaret. Pada 2021 Indomaret memiliki 19.133 gerai, terbanyak dibanding perusahaan minimarket lainnya